Bahaya krim pemutih. Putih itu cantik, itulah yang pertama terlintas di benak kita terlebih para wanita. Ditambah lagi dengan statment dari iklan - iklan kosmetik di tv. Cowok akan langsung ngintil ketika melihat wajah kita putih merona. Sehinggga makin kuat lah anggapan kita bahwa kalau mau cantik itu harus putih. Semakin putih semakin cantik.
Keinginan putih para wanita disambut dengan suka cita oleh beberapa produsen nakal. Demi meraup untung yang banyak, produsen nakal membuat krim dengan bahan – bahan berbahaya seperti mercuri dan hydroquinon. Para produsen nakal itu tidak mempedulikan dampak negatif dari krim yang mereka buat. Seperti apakah bahaya krim pemutih bermercuri bagi tubuh, mulai dari jangka pendek sampai jangka panjang pemakaian krim bermerkuri.
Efek samping yang ditimbulkan dalam jangka pendek pemakaian krim yang mengandung merkuri antara lain kulit terasa panas, perih, kemerahan dan mengelupas. Dan efek yang ditimbulkan oleh mercuri dalam jangka panjang dapat menimbulkan berbagai macam penyakit bahkan kanker. Karena mercuri merupakan zat yang sebenarnya tidak boleh ada dalam tubuh kita. Supaya nggak salah beli krim yang bermerkuri, yuk baca ciri - ciri krim yang mengandung merkuri.
Berikut ini adalah beberapa bahaya krim pemutih wajah yang terdapat kandungan merkuri.sumber (http://www.rubrikita.com/2014/09/bahaya-krim-pemutih.html
Good
BalasHapuseren
BalasHapusbgus
BalasHapussiip
BalasHapus